Cara
membuat dompet :
- Siapkan bagian bawah celana/rok jeans.
- Gunting bahan jeans dan kain perca masing-masing dengan ukuran 20x30 cm untuk dompet lipat dan ukuran 10x20 cm untuk dompet koin.
- Gabungkan kedua bahan tersebut
- Lipat sedikit bahan kain perca pada bahan jeans seperti pada gambar.
- Lakukan untuk bagian kiri dan kanan dompet.
- Sedangkan untuk bagian atas dan bawah, dompet dibalik dan bahan jeans dilipat sedikit dan dijahitkan ke kain perca.
- Lipat ke atas bagian bawah dan dijahit bagian kedua tepi kiri dan kanan.
- Tambahkan dengan kancing hingga terbentuk bunga kancing.
- Kedua dompet telah selesai.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar